Judul : Steak Sapi Simple
link : Steak Sapi Simple
Steak Sapi Simple
Steak Sapi Simple |
Sore,
Jam 15.00 teng.. udah bilang laper lagi Yodha 🤣🤣 Katanya dia rindu makan di restoran. Ya udah aku tanya dia rindu makan apa..Yodha bilang pengen Steak.
Langsung dech minta tolong papinya keluar bentar ke toko daging deket rumah beli bahan Steak komplit ada di sana 😃.. alhamdulilah masih aman..tokonya kan gak ramai banget dan bersih juga.
Langsung masak bentar...mateng dech..💕
Untungnya aku punya stok bumbu Steak siap pakai yang di pakai buat balurin Daging Steak..jadi cepat dan praktis.
Beli di IG @jayskitchenspice...cara pakai juga mudah..siapkan daging steak ( has dalam ) potong tipis2..lumuri bumbu tabur dari @jayskitchenspice, diamkan di kulkas minimal 30 menit, langsung bisa di panggang dech.. dagingnya 💕💕
Jika suka sedikit manis lumuri sedikit kecap watu memanggang steaknya.
Saus :
Bahan Saus coklat rumahan :
- 1/2 buah bawang bombay, iris panjang
- 400 ml kaldu sapi / atau air biasa
- 1 sendok makan saus tiram
- 1 sendok makan kecap inggris
- 1 sendok makan kecap manis
- 2 sendok makan saus tomat
- 1/2 sendok teh gula pasir
- 1/4 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 2 sendok makan margarin untuk menumis
Cara Membuat:
- Tumis bawang bombai,
- Masukkan air
- Masukkan bahan lain
- Masak hingga meresap
- Kentalkan dgn 1 sdk mkn maizena yang di larutkan sdkt air
Demikianlah Artikel Steak Sapi Simple
Sekianlah artikel Steak Sapi Simple kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Steak Sapi Simple dengan alamat link https://resepiburumah.blogspot.com/2020/03/steak-sapi-simple.html